About m3

Minggu, 06 Desember 2009

Struktur Keputusan Atau Kondisi Percabangan

STRUKTUR KEPUTUSAN / KONDISI PERCABANGAN


Struktur keputusan adalah struktur program yang melakukan proses pengujian untuk mengembil suatu keputusan apakah suatu baris atau blok instruksi akan diperbolehkan atau tidak
Hubungan antar kondisi
1.Hubungan DAN
Merupakan hubungan antar kondisi yang memsyaratkan kedua kondisi terpenuhi
Contoh:
Untuk menentukan penerimaan calon pegawai ditentukan kriteria sebagai berikut:
Umur dibawah 30 tahun
Dan nilai test lebih besar dari 60
2.Hubungan ATAU
Merupakan hubungan antar kondisi yang mensyaratkan hanya salah satu kondisi yang terpenuhi
Contoh:
Tunjangan pensiun diberikan kepada pegawai yang berusia lebih dari 60 tahun atau masa kerja lebih dari 25 tahun juga mendapat tunjangan tersebut

Tidak ada komentar:

Posting Komentar